5 Cara Mempercepat Loading Blog Ala Sawal Walker
Kecepatan loading untuk sebuah blog merupakan faktor yang sangat penting sesudah konten berkualitas. Kamu pasti tidak mau kan kalau blognya sepi pengunjung karena loading blog yang sangat lama. Sangat di sayangkan padahal konten yang kamu buat sangat bagus, namun akibat loading yang lama pengunjung jadi malas baca dan malah kabur ke blog lain.
Pada intinya pengunjung lebih menyukai blog yang memiliki loading cepat (fast loading) karena mereka tidak ingin membuang banyak waktu saat sedang surfing di sebuah blog. Oleh sebab itu, mulai dari sekarang turunkan egomu jangan terlalu bernafsu terhadap style template yang keren namun malah memperlambat loading blog. Sudah saatnya kamu berfikir bagaimana caranya mempercepat loading blog agar para pengunjung tidak kabur.
Selain merugikan prngunjung akibat dari loading blog yang lama, kita sebagai pemilik blog juga terkena imbasnya blog menjadi sepi. Oleh karena itu kamu perlu melakukan beberapa cara sederhana berikut ini agar loading blog semakin cepat dan berkesempatan untuk mendapatkan ranking di SERP (Search Engine Result Page).
1. Penggunaan dan Optimasi Pada Gambar
Faktor utama yang membuat loading blog menjadi lemot adalah penggunaan gambar yang berlebihan pada Home Page maupun Single Post. Gunakanlah gambar se-efisien mungkin, jika memang di perlukan sebuah gambar dalam suatu post maka compress terlebih dahulu ke ukuran paling kecil. Gunakan format PNG agar gambar tidak pecah saat di compress. Batas ukuran gambar yang di anjurkan adalah di bawah 40 kb.
2. Bijak Dalam Menggunakan Widget
Banyak blogger pemula yang berlomba-lomba dalam mempercantik tampilan blognya dengan menambahkan aneka widget yang belum tentu semua widget tersebut penting bagi pengunjung. Pasanglah widget yang penting saja dan lepas widget yang di rasa tidak pentin agar tersedia space kosong untuk memasang iklan. Widget yang di anjurkan untuk di pasang diantaranya Populer Post, Recent Post, Social Media dan Tag Label, silahkan kombinasikan beberapa widget tersebut.
3. Penggunaan Iklan
Kehadiran iklan dalam sebuah blog adalah sebagai penyemangan bagi sang pemilik blog tersebut, karena dari iklan mereka mendapatkan penghasilan (earning). Namun tidaklah bisak memasang iklan di semua tempat dengan ukuran sangat besar. Bukannya untung malah buntung, karena banyaknya iklan yang di pasang loading blog jadi lambat serta pengunjung akan kabur sebab halaman di penuhi dengan iklan yang sangat mengganggu bagi mereka. Dampaknya blog kamu akan sepi dari pengunjung.
4. Jangan Menggunakan Warna Secara Berlebihan
Penggunaan warna yang berlebihan akan menambah kapasitas pada blog dan akibatnya loading menjadi lambat. Gunakan warna dasar seperti hitam dan putih serta menggunakan warna lain seperlunya saja. Pengunjung saat ini lebih menyukai blog dengan tampilan minimalis yaitu memiliki banyak space kosong berwarna putih. Coba perhatikan saja website besar sekarang hanya menggunakan maksimal tiga jenis warna saja.
5. Menggunakan AMP
AMP adalah singkatan dari Accelerated Mobile Pages atau halaman mobile yang di percepat. Saat ini Google sangat menyukai blog yang menggunakan AMP, jadi jangan sampai blog gamu tidak menggunakan AMP. Apalagi sekarang hampir 80% penggunjung mengakses sebuah situs melalui smartphone.
Kesimpulanya kecepatan loading pada sebuah blog sangatlah penting jadi jangan sepelekan. Jika kamu merasa kesulitan atau tidak ada waktu untuk optimasi loading blog, kamu bisa menggunakan Jasa Mempercepat Loading Blog di Sawalwalker.com. Jasa ini akan mempercepat loading blogmu hingga 90% lebih cepat dari sebelumnya. Di jamin blog kamu akan semakin cepat dan kencang baik itu yang menggunakan platform Blogspot maupun Wordpress.
Cara Mempercepat Loading Blog
Selain merugikan prngunjung akibat dari loading blog yang lama, kita sebagai pemilik blog juga terkena imbasnya blog menjadi sepi. Oleh karena itu kamu perlu melakukan beberapa cara sederhana berikut ini agar loading blog semakin cepat dan berkesempatan untuk mendapatkan ranking di SERP (Search Engine Result Page).
1. Penggunaan dan Optimasi Pada Gambar
Faktor utama yang membuat loading blog menjadi lemot adalah penggunaan gambar yang berlebihan pada Home Page maupun Single Post. Gunakanlah gambar se-efisien mungkin, jika memang di perlukan sebuah gambar dalam suatu post maka compress terlebih dahulu ke ukuran paling kecil. Gunakan format PNG agar gambar tidak pecah saat di compress. Batas ukuran gambar yang di anjurkan adalah di bawah 40 kb.
2. Bijak Dalam Menggunakan Widget
Banyak blogger pemula yang berlomba-lomba dalam mempercantik tampilan blognya dengan menambahkan aneka widget yang belum tentu semua widget tersebut penting bagi pengunjung. Pasanglah widget yang penting saja dan lepas widget yang di rasa tidak pentin agar tersedia space kosong untuk memasang iklan. Widget yang di anjurkan untuk di pasang diantaranya Populer Post, Recent Post, Social Media dan Tag Label, silahkan kombinasikan beberapa widget tersebut.
3. Penggunaan Iklan
Kehadiran iklan dalam sebuah blog adalah sebagai penyemangan bagi sang pemilik blog tersebut, karena dari iklan mereka mendapatkan penghasilan (earning). Namun tidaklah bisak memasang iklan di semua tempat dengan ukuran sangat besar. Bukannya untung malah buntung, karena banyaknya iklan yang di pasang loading blog jadi lambat serta pengunjung akan kabur sebab halaman di penuhi dengan iklan yang sangat mengganggu bagi mereka. Dampaknya blog kamu akan sepi dari pengunjung.
4. Jangan Menggunakan Warna Secara Berlebihan
Penggunaan warna yang berlebihan akan menambah kapasitas pada blog dan akibatnya loading menjadi lambat. Gunakan warna dasar seperti hitam dan putih serta menggunakan warna lain seperlunya saja. Pengunjung saat ini lebih menyukai blog dengan tampilan minimalis yaitu memiliki banyak space kosong berwarna putih. Coba perhatikan saja website besar sekarang hanya menggunakan maksimal tiga jenis warna saja.
5. Menggunakan AMP
AMP adalah singkatan dari Accelerated Mobile Pages atau halaman mobile yang di percepat. Saat ini Google sangat menyukai blog yang menggunakan AMP, jadi jangan sampai blog gamu tidak menggunakan AMP. Apalagi sekarang hampir 80% penggunjung mengakses sebuah situs melalui smartphone.
Kesimpulanya kecepatan loading pada sebuah blog sangatlah penting jadi jangan sepelekan. Jika kamu merasa kesulitan atau tidak ada waktu untuk optimasi loading blog, kamu bisa menggunakan Jasa Mempercepat Loading Blog di Sawalwalker.com. Jasa ini akan mempercepat loading blogmu hingga 90% lebih cepat dari sebelumnya. Di jamin blog kamu akan semakin cepat dan kencang baik itu yang menggunakan platform Blogspot maupun Wordpress.